Beginilah wajah Oulu empat tahun lalu, saat aku tiba di Voebesc. Saat ini ia sudah menjelma menjadi gadis aristokrat. Ada sedikit keangkuhan yang wajar di matanya.
Aku merasa ada yang aneh dengan diriku saat berada di dekatnya. Ia gadis yang baik. Setiap kali aku bicara dengannya, ia selalu menatap mataku. Tapi, itulah yang justru membuatku gundah.
Inikah cin ...?
Aku merasa ada yang aneh dengan diriku saat berada di dekatnya. Ia gadis yang baik. Setiap kali aku bicara dengannya, ia selalu menatap mataku. Tapi, itulah yang justru membuatku gundah.
Inikah cin ...?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar